Umum

FPLKP Balikpapan : RUU Sisdiknas Tidak Akomodir Kampus Merdeka dan Belajar Merdeka

BALIKPAPAN–Lahirnya Rencana Undang Undang SISDIKNAS yang notabene akan mengakomodir layanan pendidikan berbasis kampus merdeka dan merdeka belajar, menjadi perhatian serius bagi FPLKP Balikpapan sebagai penyelenggara lembaga pendidikan dan pelatihan serta kursus. Hal ini seperti yang dinyatakan oleh ketua DPC Forum LKP Kota Balikpapan Abdul Jabar, yang juga owner dari ITC College Balikpapan. Menurutnya dengan adanya […]

Umum

Jumlah Warga yang Terpapar Covid 19 Masih Tinggi, Ini Pesan Dokter Spesialis Paru RSKD

BALIKPAPAN–Makin bertambahnya warga Balikpapan yang terpapar Covid 19, membuat Pemerintah Kota Balikpapan, khususnya Dinas Kesehatan Kota Balikpapan kembali kerja ekstra dalam menangani warga yang terpapar Covid 19. Bahkan beberapa Surat Edaran Wali Kota Balikpapan yang sempat diterbitkan tentang jam kerja yang awalnya 100% diliburkan. Kemudian 50% WFH di seluruh instansi pemerintah maupun swasta. Hingga para […]

Umum

Ratusan Warga Antusias Ikuti Vaksinasi

BALIKPAPAN–Dinas Kesehatan Kota Balikpapan kembali menggelar vaksinasi Covid 19 yang digelar di Gedung Kesenian Balikpapan, Senin (21/02/2022). Kegiatan vaksinasi ini merupakan lanjutan vaksinasi yang sudah dilakukan Dinas Kesehatan Kota Balikpapan sejak tahun lalu hingga saat ini. Di mana vaksinasi kali ini berlangsung hingga 25 Februari yang akan datang di Gedung Kesenian Balikpapan. Pada Vaksinasi kali […]

Umum

Jelang HUT KBPP Polri ke 19, Jajaran Pengurus Bagikan Sembako ke Sejumlah Panti Asuhan dan Warga Kurang Mampu

JAKARTA–Dalam rangka memperingati HUT Keluarga Besar Putra Putri (KBPP) Polri yang ke 19, jajaran pengurus pusat melakukan aksi bakti sosial ke sejumlah panti asuhan yang ada di kawasan Jakarta, Sabtu (18/02/2022). Aksi bakti sosial ini dilakukan dengan cara membagikan 500 pack sembako di panti asuhan yang berlokasi di kawasan terminal bus Pasar Minggu dan serta […]

Umum

Bahas Kenaikan Insentif Guru Mengaji, Dewan Undang Tiga OPD Pemkot Balikpapan

BALIKPAPAN–Setelah mengadakan Rapat Dengar Pendapat antara Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) dengan Komisi IV DPRD Kota Balikpapan, pada Senin lalu. Kali ini Komisi IV DPRD kembali mengundang tiga OPD dari Pemkot Balikpapan yang digelar di ruang rapat Kantor DPRD Kota Balikpapan, Rabu (16/02/2022). Ke tiga OPD dari Pemkot Balikpapan itu adalah dari Dinas […]

Militer

Pamtas Yonarmed 18/K Berhasil Gagalkan Penyeludupan Sabu Seberat 2,1kg

BALIKPAPAN–Peredaran sabu-sabu di wilayah perbatasan tidak ada habisnya, walaupun prajuriit TNI yang berjaga di perbatasan sudah sering sekali menggagalkan penyeludupan barang haram tersebut. Hari ini Rabu (16/02) tepat di Hari Ulang Tahunnya yang ke-13 Prajurit Satgas Pamtas Yonarmed 18/Komposit bekerja sama dengan Kodim 0911/Nunukan, Sat Res Narkoba Polres Nunukan dan Kantor Bea Cukai Nunukan berhasil […]

News

Insentif Guru Mengaji di Balikpapan akan Mengalami Kenaikan

BALIKPAPAN–Kabar gembira bagi para guru mengaji diĀ  Balikpapan di mana dalam waktu dekat ini insentif mereka akan mengalami kenaikan hampir 100%. Hal ini seperti dikatakan Wakil Ketua Komisi IV DPRD Kota Balikpapan Iwan Wahyudi saat ditemui sejumlah awak media usai melakukan pertemuan dengan pengurus Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Balikpapan dan Badan Koordinasi […]

Umum

Peringati HUT Kota Balikpapan, ORARI Lokal Balikpapan Gelar Special Call

BALIKPAPAN–Masih dalam suasana Hari Ulang Tahun Kota Balikpapan ke 125, ORARI Lokal Balikpapan menggelar special call yang dilaksanakan di Kantor Sekretariat ORARI Lokal Balikpapan di kawasan Gunung Pasir, Balikpapan Kota, Sabtu (12/02/2022). Spesial Call yang merupakan kegiatan rutin tahunan di setiap memperingati HUT Kota Balikpapan ini dengan Call Sign 8H125B yang mengudara di 40 meter […]

Umum

AJI Kecam Intimidasi Jurnalis Saat Meliput Dugaan Tambang Ilegal di Kotabaru

Oleh : Teddy Rumengan (Ketua AJI Balikpapan) ALIANSI Jurnalis Independen (AJI) Balikpapan Biro Banjarmasin mengecam tindakan intimidasi terhadap jurnalis yang meliput tambang diduga ilegal di Kotabaru, Kalimantan Selatan. Intimidasi dialami seorang orang jurnalis bernama Mahmud dari Media Fakta Hukum dan HAM yang sedang meliput sebuah tambang batu bara di Desa Sebelimbingan, Pulau Laut Utara, Kotabaru, […]

Tokoh

IKN di Depan Mata, SDM Warga Kota Balikpapan Perlu Ditingkatkan

Penulis : Sahriah,SHAdvokat-Penasehat Hukum PERADI BALIKPAPAN Sejak di sahkannya UU IKN pada tanggal 18 Januari 2022 yang lalu oleh Presiden Joko Widodo dengan memilih Kalimantan Timur sebagai IKN dengan nama IKN NUSANTARA. IKN Nusantara ini nantinya dipimpin oleh seorang Kepala Otorita, maka sudah seharusnyalah warga Balikpapan harus bisa berbenah diri dan lebih memperioritaskan kemampuannya untuk […]